Cara Mengobati Paruh Ayam Yang Patah. Dalam Arena Sabung Ayam, Luka dapat dibilang terluka pada ayam laga menjadi hal biasa. Salah satunya lukanya adalah paruh yang patah karena terkena pukulan atau saat mematuk lawannya.
Paruh ayam bangkok aduan yang patah atau lepas ini tidak dapat dibiarkan seperti itu, harus cepat untuk penanganannya yang khusus berlanjut. Untuk mengobati paruh ayam petarung yang patah dibutuhkan Perawatan yang cepat.
Karena jika tidak melakukan dengan penanganan yang cepat, si ayam aduan akan mengalami kesakitan dan tidak jarang berujung pada kematian atau ayam aduan bisa menjadi trauma. Maka itu, mari dibahas tips-tips mengobati paruh ayam bangok aduan yang patah atau lepas sebagai berikut ini :
Cara pertama adalah dengan mengusap bagian paruh yang patah tadi dengan air hangat kemudian berikan obat anti inflamasi (bisa Merk Trombophop atau merk yang lainnya. Pemberian obat jangan dilakukan setiap hari, cukup 2 hari sekali saja.
Yang Kedua sering-sering untuk mengusap paruh ayam aduan yang patah dengan sesering mungkin dengan menggunakan air hangat kemudian diolesi dengan kunir atau kapur sirih, bisa juga dengan bawang putih di pagi dan sore hari. Pengobatan ini dapat menghilangkan bakteri pada luka yang terbuka supaya tidak terkena infeksi.
Ketiga, pemberian pakan ayam bangkok aduan yang mudah dicerna serta
tidak keras ketika masa penyembuhan.
Paruh Ayam Lepas Atau Patah? Jangan Panik! Ini Caranya
Dan masih banyak lainnya untuk menyembuhkan paruh ayam untuk mengobati paruh ayam aduan yang patah, seberikut ini ulasannya :
Cara yang tercepat untuk mengobati paruh yang patah ialah dengan mengoleskan belimbing sayur pada bagian pangkal patuk (bukan pada bagian ujungnya tapi bagian pangkal paruh yang dekat jengger atau pial ayam). bertujuan untuk bisa mempercepat proses pertumbuhan paruh ayam aduan yang baru. Belimbing wuluh mempunyai kadar asam yang tinggi sehingga dapat merangsang proses pertumbuhan paruh ayam.
Selain itu ayam diberi makan jagung yang sudah direndam air dingin selama semalaman. Selain paruh tidak menjadi kotor, jagung juga mempunyai banyak kandungan kalsium, yang berfungsi mempercepat pertumbuhan tulang baru pada ayam.
Kalau dengan cara menangani paruh ayam yang lepas bisa dengan cara berikut ini :
Harus selalu membersihkan paruh ayam. Ambil putih telur kemudian oleskan di paruh ayam tersebut.
Menempelkan paruh yang lepas dengan menggunakan putih telur ke paruh ayam.
Untuk mendapat hasil yang diinginkan dengan cara, paruh dapat diikat dengan benang agar putih telur tadi lebih merekat. Anda harus berhati – hati, kurang lebih 1 – 2 minggu benang baru dapat dibuka.
Cara yang digunakan untuk membantu paruh yang baru tumbuh supaya menjadi kuat dan untuk melindungi paruh yang sedang tumbuh karena masih lunak.
Untuk asupan makanan, sementara ayam diberikan yang lembek atau lunak dulu. contohnya dengan diberi nasi dan pur. Hasilnya akan lebih optimal jika rutin dilakukan.